berbagi informasi untuk anda

INI DIA PENAMPAKAN UANG NKRI PECAHAN Rp 100.000

Pada 17 Agustus 2014, Pemerintah Indonesia Melalui Bank Indonesia akan menerbitkan bentuk uang Rupiah yang baru  dan akan kita kenal sebagai uang Negara Kesatuan Republik Indonesia ( uang NKRI ) dalam bentuk pecahan Rp. 100.000,-.


Penampakannya seperti gambar di bawah ini :






Uang NKRI dalam pecahan Rp 100.000 dibandingkan dengan yang beredar sekarang, tidak banyak perubahan, hal yang berbeda adalah adanya frase "Negara Kesatuan Republik Indonesia", Tanda tangan menteri keuangan yang sebelumnya hanya Dewan Gubernur BI.
Tag : news
Back To Top